ICOM IC-V86
ICOM IC-V86 adalah penerus dari model legendaris IC-V80, hadir dengan peningkatan signifikan dalam hal daya, kapasitas baterai, dan kekuatan suara. Dirancang untuk pengguna profesional dan kegiatan lapangan, IC-V86 menawarkan daya output tinggi 7 watt, audio keras hingga 1500 mW, serta desain tahan banting yang cocok untuk segala kondisi.
Fitur Utama:
Frekuensi: VHF 136–174 MHz
Output Daya: Maks. 7 Watt
Kapasitas Kanal: 207 channel
Audio Output: 1500 mW – suara ekstra keras & jernih
Tipe Baterai: Li-ion 7.2V 2250 mAh (BP-298)
Tahan banting & tahan cuaca: Desain kuat untuk lingkungan ekstrem
Fungsi Scan, VOX, CTCSS/DCS, TOT, BCLO
Antarmuka sederhana & user-friendly
Kelebihan:
Daya pancar tinggi hingga 7W
Audio sangat lantang, ideal di area bising
Baterai besar dengan waktu pakai lebih lama
Ringan dan kokoh
Cocok untuk penggunaan profesional, militer, SAR, dan industri




Reviews
There are no reviews yet.